Resep Mie Goreng Chinese Halal Wajib Dicoba

23 Mar 2024
banner download image

Sudah bukan rahasia lagi jika Indonesia memiliki banyak makanan enak dan khas. Salah satunya adalah mie goreng Chinese. Mie goreng ini tidak hanya bisa ditemukan di restoran Chinese tetapi juga tempat lainnya. Jika kamu ingin makan mie goreng tersebut yang halal disarankan untuk mencari tahu resep mie goreng Chinese.

Mencari resep lengkapnya berarti kamu harus memasaknya sendiri di rumah. Ini berarti kamu harus menyiapkan semua bahan-bahan yang dibutuhkan. Meski mie goreng Chinese dibuat sendiri tetapi rasanya tidak kalah enak dibanding dengan yang dijual di restoran. Berikut ini resep lengkap mie goreng Chinese halal yang bisa dijadikan referensi:

Baca Juga : Resep Mie Goreng Jawa dan Aneka Variannya

Resep Mie Goreng Chinese Halal Wajib Dicoba

Inilah bahan-bahan yang dibutuhkan untuk memasak mie goreng Chinese yang halal dan enak:

Bahan-Bahan:

Bahan Bumbu:

  • 5 siung bawang putih, parut
  • 3 buah bawang merah, iris-iris
  • 2 sdm kecap manis
  • 1 sdm kecap asin
  • 1 sdm kecap ikan
  • 1 sdm saus tiram
  • 1 sdm minyak wijen
  • ½ sdm gula
  • 1 sdt kecap inggris
  • 1 sdt penyedap rasa
  • ¼ sdt merica

Cara Membuat Mie Goreng Chinese Halal:

  1. Pertama, didihkan air dalam panci untuk merebus mie. Rebus mie sampai matang lalu bilas dengan air mengalir. Campurkan dengan sedikit minyak, aduk rata dan sisihkan.
  2. Tuang sedikit minyak dalam wajan lalu panaskan. Masukkan irisan ayam dan masak sampai setengah matang.
  3. Masukkan udang kupas dan campur sampai rata lalu pindahkan ke dalam wadah lainnya.
  4. Tambahkan sedikit minyak lalu orak-arik telur ayam. Setelah itu masukkan bawang putih parut dan irisan bawang merah, tumis sampai wangi.
  5. Tambahkan bakso, ayam dan udang. Kemudian tambahkan kecap asin, kecap manis, kecap ikan, kecap inggris dan saus tiram. Aduk sampai rata.
  6. Masukkan mie, gula penyedap rasa dan juga merica bubuk. Masak diatas api besar lalu aduk rata.
  7. Tambahkan kucai, tauge dan minyak wijen. Masak sampai bahan matang lalu cicipi.
  8. Mie goreng Chinese siap disajikan.

Baca Juga : Resep Mie Goreng Tek Tek yang Enak dan Lezat

Itulah resep mie goreng Chinese halal wajib dicoba. Pecinta mie goreng wajib mencoba membuat mie goreng ini karena rasanya sangat enak. Kamu bisa membeli mie dan bahan sembako lainnya di aplikasi Kingkong Meats. Semua produk sembako di Kingkong Meats dijual dengan harga terjangkau.

Bagikan
whatsapp
twitter
kingkong
(Terafiliasi dengan PT Buka Mitra Indonesia)

Metropolitan Tower Lt. 22
JI. R.A. Kartini Kav. 14, Kel. Cilandak Barat, Kec. Cilandak, Kota Adm. Jakarta Selatan, Provinsi DKI Jakarta, 12430
PT Bina Nusa Indonesia
Whatsapp: +6285171738097
E-mail: cs@kingkong.app


Direktorat Jenderal Perlindungan
Konsumen dan Tertib Niaga
Kementerian Perdagangan RI
0853-1111-1010
Bukalapak Tokopedia Shopee
© 2024 KingKong Meats (PT Bina Nusa Indonesia)